
Ilmu Antropologi Budaya: Memahami Keanekaragaman Manusia
Antropologi budaya adalah cabang ilmu antropologi yang memfokuskan diri pada studi tentang kebudayaan manusia. Disiplin ini meneliti berbagai aspek kehidupan manusia, seperti tradisi, kepercayaan, nilai, bahasa, serta berbagai praktik budaya…
Selanjutnya »
Arca Harihara Candi Sumberjati, Simping: Gabungan Wisnu dan Siwa
Arca Harihara Candi Sumberjati, Simping, Blitar merupakan sebuah karya seni yang memukau. Artefak ini menceritakan kisah unik dalam aliran agama Hindu yaitu menyatukan dua dewa utama, Wisnu dan Siwa, dalam…
Selanjutnya »
Pencarian Pondasi Istana Majapahit
Kelompok Peduli Majapahit Gotrah Wilwatikta dengan menggunakan geo radar berusaha untuk menentukan titik-titik pondasi istana Majapahit. Tim spiritual Gotrah Wilwatikta telah mengunjungi situ-situs peninggalan Kerajaan Majapahit untuk menentukan lokasi yang…
Selanjutnya »
Sado: Tradisi Minum Teh di Jepang
Di balik aroma harum yang memikat dan kenikmatan rasa yang menyegarkan, minum teh di Jepang mempunyai makna yang jauh lebih dalam dari sekadar kebiasaan sehari-hari. Ritual kebudayaan yang dikenal dengan…
Selanjutnya »
Ilmu Antropologi Linguistik: Antara Bahasa dan Budaya Manusia
Antropologi Linguistik adalah cabang ilmu yang mempelajari hubungan antara bahasa dan budaya manusia. Dengan fokus pada cara bahasa membentuk dan tercermin dalam masyarakat, disiplin ini memahami bagaimana bahasa mencerminkan pemikiran,…
Selanjutnya »
Prasasti Muara Kaman: Mengungkap Sejarah Raja Mulawarman
Prasasti Muara Kaman menjadi salah satu dari serangkaian prasasti yang diukir pada tiang batu yang disebut yupa. Secara garis besar, keberadaan ketujuh yupa ini berkisah tentang kedermawanan Raja Mulawarman terhadap…
Selanjutnya »
Prasasti Kota Kapur:Mengungkap Sejarah Sriwijaya
Prasasti Kota Kapur, yang ditemukan di Pulau Bangka diperkirakan dibuat pada tahun 686 Masehi, telah menjadi saksi bisu dari masa silam yang kaya akan sejarah Nusantara. Sebagai salah satu artefak…
Selanjutnya »
Kekayaan Islam di Masjid Cheng Hoo Surabaya
Ada yang istimewa di Surabaya tahu 2003, khususnya bagi para warga keturunan Tionghoa. Selain mendapat kunjungan Menteri Agama Prof. DR. Said Agil Husein Almunawar, masjid yang mereka bangun dengan biaya…
Selanjutnya »
Tradisi Varuna Yajna di India: Mengundang Hujan dengan Upacara Khusus
Masyarakat India memiliki ritual yang khusus dilakukan untuk memanggil hujan, yang dikenal sebagai Varuna Yajna. Kata ‘Yajna’ mengacu pada pengorbanan, sedangkan ‘Varuna’ adalah nama Dewa Air dalam kepercayaan Hindu. Upacara…
Selanjutnya »